Jumat, 31 Maret 2017

Eks Palaguna Jadi Bandung Icon, PAD Jawa Barat Naik

Eks Palaguna Jadi Bandung Icon, PAD Jawa Barat Naik


Eks Palaguna akan diubah menjadi Bandung Icon melalui mega proyek yang akan segera dilaksanakan. Walaupun banyak pro dan kontra dalam prosesnya, pembangunan ini diyakini akan berdampak menaikkan PAD provinsi Jawa Barat.

Eks Palaguna Baru dengan Multi Fungsinya

Eks Palaguna akan diubah menjadi sebuah kompleks dilengkapi sebuah mall, hotel, dan rumah sakit yang terintegrasi. Tiga fasilitas ini jelas menjadikan kompleks Bandung Icon ini nantinya sangat menunjang pengunjung dan memiliki daya tarik kuat untuk turis dari luar kota. Efeknya, pendapatan dari kompleks ini saja akan berkontribusi pada meningkatnya PAD daerah.

Eks Palaguna Menawarkan Kesempatan Berusaha

Eks Palaguna yang akan segera berubah menjadi Bandung Icon ini jelas membuka kesempatan berusaha bagi warga Bandung dan sekitarnya. Dari menjadi tenan mall dan hotel hingga membuka usaha jasa yang berkesinambungan baik dengan hotel, mall, maupun rumah sakit sangat terbuka lebar. Sektor seperti ini jelas merupakan input tambahan untuk PAD Jawa Barat.

Eks Palaguna Kembali Menjadi Tempat Terkomplit

Eks Palaguna akan kembali menjadi tempat yang memberikan fasilitas lengkap. Pemasukan yang diperoleh Pemda dari mall, hotel, dan rumah sakit tersebut jelas memompa PAD. Belum lagi potensi wisata yang semakin diperkuat.

Eks Palaguna memang sudah waktunya pension dan digantikan generasi baru. Dengan penataan yang tepat dan strategi yang pas, Bandung Icon akan menjadi sumber pendapatan baru bagi PAD Jawa Barat, menggantikan eks Palaguna yang vakum.

Eks Palaguna Jadi Bandung Icon, Kebanggaan Masyarakat Bandung

Eks Palaguna Jadi Bandung Icon, Kebanggaan Masyarakat Bandung


Eks Palaguna akan diubah menjadi Bandung Icon dan akan dibangun menjadi salah satu gedung komersil terbaik di kota Bandung segera. Tidak bisa dipungkiri, hal ini menjadi berita besar patut disambut dengan antusias.

Eks Palaguna Pernah Menjadi Primadona

Eks Palaguna tadinya merupakan pusat perbelanjaan, gedung bioskop, dan tempat bermain untuk seluruh kalangan masyarakat di kota Bandung. Tempat ini selalu ramai pengunjung, dan mendatangkan banyak peluang usaha bagi masyarakat di sekitarnya. Pada tahun 2000-an, gedung ini mulai kalah persaingan sebelum akhirnya berhenti berfungsi.

Eks Palaguna Bisa Menjadi Primadona Lagi

Eks Palaguna akan berfungsi kembali setelah diubah menjadi Bandung Icon nantinya. Dengan konsep yang lebih modern yang mengutamakan kenyamanan dan keamanan pengunjung, dan dengan berbagai entertainmen menarik masa kini, gedung ini kembali bisa dibanggakan. Selain berfungsi sebagai tempat berekreasi dan berbelanja, Bandung Icon akan menjadi sambungan rezeki bagi masyarakat di sekitarnya.

Eks Palaguna Tampil Stylish dan Kekinian

Eks Palaguna dulunya tampil modern dan mutakhir serta mengusung teknologi-teknologi terbaru dalam arsitekturnya. Bandung Icon pun akan mengusung hal yang sama. Dengan konsep yang stylish, modern, dan sangat kekinian, penampilan dan fungsi gedung ini akan bisa dibanggakan dan menjadi daya tarik bagi kota Bandung.

Eks Palaguna tidak lagi berfungsi sebagaimana mestinya dan tampak tidak terurus. Dengan diubahnya gedung ini menjadi Bandung Icon, masyarakat Bandung boleh berbangga akan wisata belanjanya lagi dan menggantikan eks Palaguna yang lama.   

Eks Palaguna Jadi Bandung Icon, Bakal Menyerap Banyak Tenaga Kerja

Eks Palaguna Jadi Bandung Icon, Bakal Menyerap Banyak Tenaga Kerja



Eks Palaguna rencananya akan dibangun kembali menjadi Bandung Icon, sebuah pusat hiburan bagi masyarakat Bandung dengan konsep yang lebih kekinian. Tentu saja, proses pembangunannya pun akan tetap mendatangkan keuntungan bagi warga sekitar.

Eks Palaguna dan Konsep Bangunan Komersial Masa Kini

Eks Palaguna yang baru memiliki konsep bangunan komersil masa kini. Spesifikasi bangunan yang dibangun tidak sederhana. Selain mengutamakan keselamatan dan kenyamanan pengunjung, bangunan ini akan dibangun apik dan modern. Konstruksi seperti ini jelas memerlukan proses pembangunan yang cermat dan membutuhkan banyak tenaga kerja berpengalaman.

Eks Palaguna Menjadi Primadona Lagi

Eks Palaguna sudah mengalami transformasi pada tahun 1980-an, dan saat ini adalah masa yang tepat untuk mengaktifkan kembali bangunan komersil lama ini. Dengan renovasi dan pentaan yang tepat, gedung ini akan kembali ramai. Hal ini berarti akan dibutuhkan banyak pegawai untuk gedung itu sendiri, belum lagi kesempatan bekerja dan membuka usaha yang terbuka lebar.

Eks Palaguna dan Daya Masyarakat untuk Pengelolaan

Eks Palaguna yang akan segera berubah menjadi Bandung Icon ini akan membutuhkan banyak tenaga kerja dari masyarakat sekitar untuk meramaikannya. Mulai dari berbagai staf dalam gedung, staf penyewa gedung, hingga penyedia jasa lain yang terkait di sekitar gedung. Tidak bisa dipungkiri. Selain menyerap banyak tenaga kerja, Bandung Icon akan mendatangkan banyak rexeki.

Eks Palaguna yang dirubah menjadi Bandung Icon merupakan ide yang luar biasa. Walaupun memerlukan proses yang tidak mudah, hasil akhirnya akan memberi dampak positif untuk warga Bandung pada umumnya dan warga sekitar pada khususnya. Sambut Bandung Icon, primadona baru pengganti eks Palaguna.